Tarali kolot Tatar Pasundan"INDONESIA KAYA AKAN BUDAYA

              

INDONESIA KAYA AKAN BUDAYA

Di negara kita Indonesia terdapat 1.340 suku bangsa dan memiliki 718 bahasa daerah. Negara kita menjadi negara yg memiliki jumlah bahasa daerah terbanyak kedua didunia setelah Papua Nugini.

Bangsa Indonesia merupakan bangsa yg kaya akan kebudayaan. UNESCO menyebut Indonesia sebagai negara super power dalam bidang budaya.

- Indonesia banyak sekali memiliki kesenian daerah dan terdapat 3000 lebih tarian asli daerah diseluruh Indonesia.

- Indonesia memiliki beragam alat musik tradisional yg unik dari berbagai daerah dan tidak bisa ditemukan dinegara lain. Melansir www.ayoksinau.com terdapat 60 alat musik tradisional yg ada di Indonesia.

- Indonesia setidaknya memiliki 34 rumah adat dan pakaian tradisional dari 34 provinsi.

- Seni rupa asli Indonesia seperti : Batik, senjata tradisional, seni patung/pahat, tenun, dan lain sebagainya.

Kemendikbud mencatat, karya budaya yg telah ditetapkan menjadi warisan budaya tak benda Indonesia hingga th 2020 tercatat sejumlah 1.239 dan pada th 2021 bertambah 289. Budaya tak benda meliputi : Seni pertunjukan, tradisi dan ekspresi lisan, adat istiadat, pengetahuan alam, kerajinan dan perayaan.

Negara kita Indonesia sangat kaya akan kebudayaan asli daerah. Budaya asli bangsa menunjukan jati diri, identitas bangsa Indonesia. Jika budaya asli punah maka jati diri, identitas asli bangsa juga turut punah.

Dan harusnya kita jaga dan kita lestarikan.

18 Agustus Hari Budaya Dunia 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sejarah Nama Cinunuk Tutugan Gunung Manglayang

Tarali Kolot Tatar Pasundan(Djisim Khuring)

Tarali kolot Tatar Pasundan 2000 Kelompok 725.000 Jiwa